
Pada era modern saat ini, pemanfaatan Internet of Things telah banyak diterapkan diberbagai bidang seperti kesehatan, perindustrian, perkotaan, pertanian dan bahkan peternakan. Konsep IoT sendiri sangat dibutuhkan terutama dalam bidang peternakan. Peternak seringkali mendapatkan beberapa masalah ketika mengurus hewan-hewan ternaknya. Informasi-informasi mengenai hewan ternak seperti jarak, kesehatan, dan tingkah laku mereka cukup rumit untuk...



